Selamat malam, yang dinanti akhirnya di umumkan juga. Kali ini Jiro benar-benar membuktikan perkataannya tempo hari selepas event Janken Competition. Kita semua tau, jika setiap tim dibentuk berdasarkan generasinya (kecuali promosi dari trainee). Tim J dibentuk dari gen 1, tim K3 dari gen 2, dan kemudian tim T dari gen 3. Namun hari ini, semua telah berbeda. Ada yang pergi, ada yang tinggal. Ada yang baru, ada yang pulang.
Tahun lalu telah ada reshuffle kecil-kecilan, dan hanya memindahkan beberapa member ke tim barunya. Hari ini, 11 September 2016, detelah Handshake event Mae Shika Mukanee yang bertempat di Granda Ballroom Jakarta, Jiro san mengumumkan nama-nama member beserta tim barunya.
Tim J : 23 Member
Tahun lalu telah ada reshuffle kecil-kecilan, dan hanya memindahkan beberapa member ke tim barunya. Hari ini, 11 September 2016, detelah Handshake event Mae Shika Mukanee yang bertempat di Granda Ballroom Jakarta, Jiro san mengumumkan nama-nama member beserta tim barunya.
Tim J : 23 Member
- Jeje
- Gaby
- Shania (Kapten)
- Dena
- Ve
- Vanka
- Ghaida
- Melody (Double Tim J dan tim T)
- Nabilah
- Uty (K3)
- Ikha (K3)
- Yona (K3)
- Sinka (K3)
- Kinal (K3)
- Della (K3)
- Saktia (K3)
- Sisil (K3)
- Haruka (T)
- Angel (T)
- Nadse (T)
- Yansen (T)
- Feni (T)
- Michelle (T)
Tim K3: 22 Member
- Ayana (J)
- Beby (J)
- Frieska (J)
- Rachel (J)
- Sendy (J)
- Sonia (J)
- Naomi (J)
- Chikano
- Yupi
- Natalia
- Shafa
- Lidya
- Acha
- Vinny (Kapten)
- Desy (T)
- Anin (T)
- Aurel (T)
- Stefi (T)
- Manda (T)
- Shani (T)
- Okta (T)
- Gracia (T)
Tim T : 19 Member
- Zara ( Adhisty Zara - Kandidat Trainee)
- Celine (Trainee)
- Jinan (Trainee)
- Devi (Trainee)
- Fidly (Trainee)
- Ori (Elizabeth Gloria Setiawan - Kandidat Trainee)
- Eve (Eve Antoinette Ichwan - Kandidat Trainee)
- Ruth (Ruth Damayanti Sitanggang - Kandidat Trainee)
- Lisa (Trainee)
- Meme (Trainee)
- Pucchi (Puti Nadhira Azalia - Kandidat Trainee)
- Regina (Regina Angelina - Kandidat Trainee)
- Vio (Violeta Burhan - Kandidat Trainee)
- Aya (Nurhayati - Kandidat Trainee)
- Christi (Trainee)
- Cinhap (Trainee)
- Yuri (Trainee)
- Lintang (Trainee)
- Melody (Double Tim J dan tim T) (Kapten)
* Semua akan aktif mulai 1 Desember 2016.
** Kandidat Trainee yang namanya belum disebutkan, maka otomatis akan masuk Trainee.